Bisnis

Tingkatkan Literasi Pelajar, PIS Jalankan Program BerSEAnergi di Sleman

PT Pertamina International Shipping (PIS) kembali menggelar program tanggung jawab sosial dan lingkungan (TJSL) untuk meningkatkan literasi di kalangan pelajar. Program bertajuk 'LiteraSea' ini dijalankan di Sekolah Luar Biasa (SLB) Wiyata Dharma 1 di Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta dan penyalurannya dilakukan langsung Direktur Armada PIS M. Irfan Zainul Fikri pada Februari 2024. Irfan mengatakan, […]

Read More
Bisnis

Sering Terjadi Kecelakaan Kerja, Keandalan Tekonologi Perusahaan Smelter China Dipertanyakan

Pemerintah diminta segera melakukan audit terhadap seluruh teknologi smelter perusahaan China yang berinvestasi di Indonesia karena terus berulangnya kecelakaan kerja di sejumlah perusahaan smelter mineral yang menewaskan pekerjanya. Ledakan yang kembali terjadi di PT Sulawesi Mining Investment (SMI), menjadi alarm agar keselamatan dan kesehatan kerja atau K3 harus diutamakan perusahaan tambang. Pengamat ekonomi energi Universitas […]

Read More
Bisnis

Promo Tambah Daya PLN Rp 202.400 Masih Berlaku hingga 31 Januari 2024, Simak Syarat Klaimnya

PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) kembali menggelar promo tambah daya listrik bagi pelanggan setia PLN hingga 31 Januari 2024. Promo spesial ini digelar dalam rangka program Semarak Awal Tahun 2024. Dengan promo tersebut pelanggan PLN bisa melakukan tambah daya listrik hanya dengan membayar Rp 202.400 Adapun harga spesial tambah daya listrik ini berlaku untuk pelanggan […]

Read More
Back To Top